Halaman

Senin, 30 Januari 2017

Manfaat Penggunaan E-Payment




Online Payment System adalah suatu sistem pembayaran yang menggunakan media internet sebagai perantara yang dapat dilakukan oleh beberapa pihak, seperti; perbankan, pelaku bisnis (produsen atau pun konsumen) dan dan pelaku sosial yang dilaksanan secara elektronik melalui sebuah jaringan teknologi informasi dan komunikasi yang canggih.

Taukah anda, apa sajakah manfaat penggunaan Online Payment System? yuk simak selengkapnya di bawah ini.






Dalam pengimplementasiannya, manfaat E-Payment Systems adalah sebagai berikut:
1. Meningkatkan efisiensi pembayaran.
2. Meningkatkan custmer loyality.
3. Memberikan keamanan bertransaksi lebih dibandingkan cash.
4. Meningkatkan efektivitas dan efisiensi waktu.
5. Memberikan kemudahan dalam pembayaran dan perluasan media pembayaran.




Demikiankah manfaat penggunaan E-Payment Systems, baca juga artikel mengenai Sejarah Online Payment Systems. Terimakasih telah mengunjungi artikel ini. Semoga dapat menambah wawasan anda.
Share:

2 komentar: